Romero Dukung Postecoglou Yang Posisinya Makin Tertekan di Tottenham

1 month ago 4
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Cristian Romero memberikan dukungan terhadap manajer Tottenham, Ange Postecoglou yang posisinya semakin tertekan setelah timnya kembali menelan kekalahan kali ini di tangan tim tamu Chelsea dengan skor 4-3 di pertandingan lanjutan Premier League yang berlangsung pada Minggu (08/12) malam waktu setempat.
Read Entire Article