Eddie Howe dan Pelatih Inggris Diperlakukan Berbeda dari Pelatih Asing?
3 hours ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Mantan pemain timnas Inggris, Joe Cole, mengungkapkan pandangannya bahwa Eddie Howe dan pelatih asal Inggris lainnya sering diperlakukan dengan standar berbeda dibandingkan pelatih asing di Premier League.