Aktivitas Galian C di Karangasem Mendadak Ditutup

3 months ago 25
ARTICLE AD BOX
Suasana di salah satu lokasi Galian C di Karangasem. (BP/Istimewa)AMLAPURA, BALIPOST.com – Aktivitas Galian C di Karangasem dalam beberapa hari belakangan tidak terlihat. Dikonfirmasi terkait aktivitas Galian C ini, Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Karangasem, I Wayan Ardika mengatakan penutupan itu telah terjadi sejak dua hari lalu. Dengan penutupan ini, ia mengakui target […]
Read Entire Article